Contoh Program Operasi Kursor Bahasa Rakitan dan C++ yang sangat sederhana ini merupakan salah satu dari sekian banyaknya Contoh Program Operasi Kursor Bahasa Rakitan dan C++ yang lebih bagus dan tingkat kerumitanya lebih tinggi. Program ini saya dapatkan ketika saya masuk kuliah Bahasa Rakitan dan C++ yang kala itu saya mendapat tugas untu membuat Contoh Program Operasi Kursor Bahasa Rakitan dan C++...
Berikut sedikit ulasan tentang Operasi tampilan yang termasuk dalam Contoh Program Bahasa Rakitan dan C++..
Operasi Tampilan
} Operasi
tampilan sangat berguna untuk mengatur tampilan dari program yang kita buat tentunya dalam Bahasa Rakitan dan C++.
Kita akan membahas dua operasi yang sering digunakan dalam operasi tampilan
yaitu operasi kursor dan operasi layar.
Operasi Kursor
} Operasi kursor akan memberikan
teknik bagaimana cara kita meletakan posisi kursor sehinggga kursor tidak hanya
selalu berada di sebelah kiri saja diujung suatu teks. Kita bisa meletakan
kursor di atas, tengah bawah dan di seluruh layar komputer.
} Baik
operasi kursor maupun operasi layar akan menggunakan INT 10h. Untuk
membuat operasi kursor, kita akan menggunakan service 02h. Ada empat
register yang menjadi syarat operasi kursor yaitu AH, BH, DH
dan DL.
Berikut adalah contoh programnya dengan menggunakan emulator atau emulate:
0 komentar:
Posting Komentar